Postingan

NORMALISASI

NORMALISASI DALAM DATABASE Normalisasi tabel adalah proses pembentukan struktur basisdata relasional sehingga sebagian besar ambiguitas bisa dihilangkan. Normalisasi merupakan sebuah teknik dalam logical desain sebuah basis data relasional yang mengelompokkan atribut dari suatu relasi sehingga membentuk struktur relasi yang baik (tanpa redudansi), Fathansyah (2012). Pada ilmu basis data, normalisasi digunakan untuk menghindari terjadinya berbagai anomali data dan tidak konsistensinya data. Ini merupakan fungsi secara umum. Dalam beberapa kasus normalisasi ini sangat penting untuk menunjang kinerja basidata dan memastikan bahwa data dalam basisdata tersebut aman dan tidak terjadi kesalahan jika mendapat perintah SQL terutama DML yaitu update, insert, dan delete. Tujuan dari normalisasi adalah untuk : ·          Untuk menghilangkan kerangkapan data sehingga meminimumkan pemakaian storage yang dipakai oleh base relations (file) ·   ...

DENORMALISASI

  DENORMALISASI             Denormalisasi database adalah pelanggaran aturan normalisasi atau menjabarkan suatu tataan database yang telah normal untuk meningkatkan performa pengaksesan data pada database. Database yang telah normal disini dimaksudkan database yang redundansi datanya minim sehingga data yang disimpan tidak mengalami kerancuan dalam proses pengaksesan. Denormalisasi dapat menggunakan dua cara yaitu : · Dengan pembuatan kolom baru pada tabel / mengabungkan kolom pada tabel satu dengan yang lain. · Dengan pembuatan tabel baru             Cara yang pertama dilakukan apabila data yang didenormalisasi hanya kecil dan digunakan untuk mempermudah pengaksesan data apabila diakses dalam satu tabel. Sedangkan yang kedua dilakukan apabila data yang terdapat dalam tabel tersebut merupakan rangkuman / rekapitulasi dari satu atau beberapa tabel yang pengaksesann...

Apa itu SQL,DDL, DML, DCL, dan TCL.

  Apa itu SQL,DDL, DML, DCL, dan TCL. Struktur Query Language (SQL) adalah sekumpulan perintah khusus yang digunakan untuk mengakses data dalam database relasional. SQL merupakan bahasa komputer yang mengikuti standar ANSI (American Nasional Standard Institude) yang digunakan dalam manajemen database relasional. Dengan SQL kita dapat mengakses database, menjalankan query untuk mengambil data dari database, menambahkan data ke database, menghapus data didalam database dan mengubah data didalam database. Saat ini hampir semua server databse yang ada mendukung SQL untuk melakukan manajemen datanya. Terdapat 3 (tiga) jenis perintah SQL, yaitu DDL, DML, dan DCL. DDL (Data Definition Language)             `DDL merupakan perintah SQL yang berhubungan dengan pendefinisian suatu struktur database, dalam hal ini database dan tabel. Perintah SQL yang termasuk dalam DDL antara lain : ·        ...

SDLC (Software Development Life Cycle)

SDLC (Software Decelopment Life Cycle) SDLC (Software Development Life Cycle) atau bisa juga disebut sebagai siklus dalam sebuah pengembangan software dalam rekayasa perangkat lunak merupakan tahapan pembentukan serta modifikasi software,   model, dan juga metode   yang diterapkan dalam pengembangan perangkat lunak. Survei ini bertujuan    untuk    memberikan    tinjauan    secara    komprehensif    mengenai keefektifan Software Development Life Cycle serta mengetahui metode apa saja yang terdapat di SLDC. Selain itu, untuk mengetahui efisiensi perbedaan setiap metode dan tahapan-tahapan dalam pengembangan suatu aplikasi dengan menggunakan Software Development Life Cycle. Solusi yang ditawarkan atas penyelesaian masalah adalah dengan membandingkan satu pengembangan ke pengembangan lainnya dan dapat ditinjau dari keefektifan   metode pada SDLC, keefisien metode pada SDLC dalam menyelesaikan masalah. Manfaa...

Case Time Pertemuan 4

Gambar
 

Apa itu Primary Key, Foreign Key & Candidate Key Beserta Dengan Contoh Nya

Gambar
                     Dalam Pemabahasan kali ini kita akan membahas sebuah key dalam codingan, key apa yang akan kita bahas? apakah key way to heaven??? Tentu bukan, Dalam pengcodingan pastinya kita memerlukan sebuah nilai unik, lalu bagaimana caranya sebuah codingan memiliki relasi anatar tabel nya?, lalu bagaiman jika dalam sebuah per codingan ada 2 bagian karakter unik?. Mari kita bahas 3 jenis key yang ada dalam dunia percodingan, Apa saja itu (Harus nya sih ada 5 tapi stick to the assignment)? : 1. Primary Key: Apakah Primary key berwarna biru? Karena sebelum sebelum nya kata “Primary” dalam codingan yang melibatkan bootstrap selalu berhubungan dengan pe warnaan biru, bukan ya teman teman Primary key adalah nilai unik di dalam tabel yang digunakan untuk mengidentifikasi setiap baris data. Fungsinya sebagai identitas yang membedakan tiap record dalam tabel. Contoh: NIM (Nomor Induk Mahasiswa) cocok sebagai primary key di...